Sabtu, 06 Agustus 2011


Efektifkah Cara Menyikat Gigi Anda?





KOMPAS.com - Menyikat gigi adalah rutinitas sejak kanak-kanak sehingga banyak dari kita menganggap ini bukanlah suatu masalah. Anda hanya cukup memasukkan sikat gigi yang ditambahkan pasta gigi ke dalam mulut, kemudian menggosoknya selama beberapa saat. Hanya dalam sekejap, ritual pembersihan ini pun selesai.
Namun para ahli memiliki pandangan lain tentang cara menyikat gigi yang benar. Mereka berpendapat, proses menyikat yang baik gigi harus dilakukan paling tidak selama 2 menit.

Rabu, 03 Agustus 2011


Memilih Asuransi Kesehatan yang Tepat



3 agust 2011 Kompas.com - Asuransi kesehatan bisa menjadi jaring pengaman di saat kita sakit agar hasil kerja keras selama ini tidak habis untuk membiayai perawatan medis. Untuk itu perkaya diri Anda dengan jenis-jenis asuransi yang sesuai dengan perlindungan yang diharapkan.
Asuransi kesehatan terus berkembang, ada yang mengganti biaya penyakit kritis, asuransi untuk tahap awal penyakit kritis, atau yang hanya menjamin rawat inap saja.